JAKARTA, cinews.id – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah hotel, restoran dan kafe (horeka) terkait penggunaan elpiji di wilayah DKI Jakarta, Bogor, Depok,…
Ekonomi
Harga Emas Antam Turun, Hari ini Dibanderol Rp1.329.000 Per Gram
JAKARTA – Harga emas PT Aneka Tambang (Persero) Tbk turun Rp9.000. Harga emas Antam dibanderol ke Rp1.329.000 per gram. Seperti diketahui, Harga emas Antam rekor tertinggi sepanjang masa pada level…
Pertamina Meminta Pemerintah Mengkaji Ulang Besaran Subsidi BBM Solar, Ini Alasannya
JAKARTA, cinews.id – PT Pertamina (Persero) meminta pemerintah mengkaji ulang besaran subsidi jenis bahan bakar minyak tertentu (JBT) Solar. Asal tahu saja, besaran subsidi yang ditetapkan pemerintah saat ini sebesar…
Harga Emas Antam Naik, Hari ini Dibanderol Rp1.338.000 Per Gram
JAKARTA, cinews.id – Harga emas PT Aneka Tambang (Persero) Tbk naik Rp5.000. Harga emas Antam dibanderol ke Rp1.338.000 per gram. Seperti diketahui, Harga emas Antam rekor tertinggi sepanjang masa pada…
Tapera Disebut Sebagai Salah Satu Solusi Pembiayaan Rumah Jangka Panjang di Indonesia
JAKARTA, cinews.id – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerbitkan Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2024 tentang Perubahan Atas PP Nomor 25 Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Tapera. Dalam Pasal 55 pp yang…
Hingga April 2024, Kemenkeu Telah Menyalurkan Rp14,8 Triliun Untuk Ketahanan Pangan
JAKARTA, cinews.id – Kementerian Keuangan (Kemenkeu) telah menyalurkan anggaran sebesar Rp14,8 triliun untuk ketahanan pangan hingga April 2024. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyampaikan, realisasi penyaluran pangan tersebut tumbuh 12,1…
Harga Emas Antam Naik, Hari ini Dibanderol Rp1.333.000 Per Gram
JAKARTA, cinews.id – Harga emas PT Aneka Tambang (Persero) Tbk naik Rp6.000. Harga emas Antam dibanderol ke Rp1.333.000 per gram. Seperti diketahui, Harga emas Antam rekor tertinggi sepanjang masa pada…
BPH Migas Sebut Banyak Pertashop yang Tidak Melengkapi Syarat dan Ketentuan Izin Beroperasi
JAKARTA, cinews.id – Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) mengungkapkan hingga saat ini masih banyak Pertashop yang melakukan kegiatan operasional tanpa melengkapi syarat dan ketentuan izin beroperasi….
Pertamina Memberikan Surat Teguran Kepada 12 SPBE yang Mainkan Isi Elpiji 3 Kilogram
JAKARTA, cinews.id – Pertamina Patra Niaga melakukan penertiban operasional SPBE dengan memberikan surat teguran kepada 12 SPBE yang pada pemeriksaan Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tata Tertib Niaga (PKTN) disinyalir…
Pupuk Kaltim Sediakan 270.312 Ton Pupuk Subsidi dan Program Pendampingan Bagi Petani
JAKARTA, cinews.id – PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) menyediakan 270.312 ton pupuk urea bersubsidi, 79.303 ton pupuk NPK Phonska bersubsidi, serta 15.749 ton pupuk NPK Formula Khusus bersubsidi untuk…
Mendag Zulhas Minta Kepala Daerah Mengawasi dan Memastikan Isi Tabung LPG 3 kg Bersubsidi Sesuai Aturan
JAKARTA, cinews.id – Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan (Zulhas) meminta bupati dan wali kota mengawasi stasiun pengisian bulk elpiji (SPBE) guna memastikan takaran atau isi tabung LPG 3 kg bersubsidi…
Mantan Dirut PT BPR Bank Jepara Artha Mengajukan Perdamaian dan Siap Bertanggungjawab
JEPARA, cinews.id – Mantan Direktur Utama (Dirut) PT BPR Bank Jepara Artha (BJA), Jhendik Handoko, mengajukan upaya perdamaian dan siap bertanggungjawab secara maksimal terhadap gugatan perbuatan Melawan Hukum (PMH) yang…
Harga Emas Antam Naik, Hari ini Dibanderol Rp1.358.000 Per Gram
JAKARTA, cinews.id – Harga emas PT Aneka Tambang (Persero) Tbk alami kenaikan Rp8.000. Harga emas Antam dibanderol Rp1.358.000 per gram dan menyentuh rekor tertinggi baru. Seperti diketahui, Harga emas Antam…
Bulog Optimistis Mampu Menyerap 600 Ribu Ton Setara Beras Hingga Akhir Mei 2024
JAKARTA, cinews.id – Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi mengatakan dengan program pompanisasi yang dijalankan Kementerian Pertanian (Kementan) untuk meningkatkan produktivitas pertanian dari El Nino, pihaknya optimistis mampu menyerap 600…
Sri Mulyani Sebut Rencana Belanja Prioritas Pemerintah Tahun 2025 Capai Rp1.905,8 Triliun
JAKARTA, cinews.id – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan, Pemerintah merencanakan belanja prioritas pada 2025 mencapai Rp1.905,8 triliun. Itu mencakup anggaran pembangunan infrastruktur, pendidikan, kesehatan, dan perlindungan sosial. Anggaran…