JAKARTA, cinews.id – Dalam rapat Komisi I DPR RI menghadirkan Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi serta Kepala Badan Siber Sandi Negara (BSSN) Hinsa Siburian guna memberikan penjelasan…
Nasional
Wakil Ketua Komisi III DPR RI Memastikan 82 Orang Anggota Dewan Terlibat Judi Online Akan Dilaporkan ke MKD
JAKARTA, cinews id – Wakil Ketua Komisi III DPR RI Pangeran Khairul Saleh menyebut terdapat 82 Anggota DPR RI yang diduga terlibat dengan judi online atau daring. “Anggota DPR RI…
Kapuspen TNI Sebut Data BAIS yang Diretas Hecker Adalah Data Lama
JAKARTA, cinews.id – Kepala Pusat Penerangan TNI (Kapuspen TNI) Mayjen TNI Nugraha Gumilar mengatakan, Server Badan Intelijen Strategis (Bais) TNI dinonaktifkan sementara waktu. Hal ini dilakukan untuk kepentingan penyelidikan setelah…
Presiden Jokowi Memastikan Tidak Ada DOB Dalam Waktu Dekat ini di Seluruh Tanah Air
JAKARTA, cinews.id – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan saat ini telah ada ratusan kabupaten/kota termasuk provinsi yang telah mengajukan daerah otonom (DOB) baru. “Yang mengajukan sudah lebih dari 300 lebih…
Web IAIN Kudus Diretas Hecker Berubah Tampilan Jadi Situs Judi Online
KUDUS, cinews.id – Situs judi online meretas Situs web Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus. Situs web classroom IAIN Kudus yang sedianya digunakan untuk perkuliahan mahasiswa berubah tampilan menjadi situs…
PPATK Ungkap Ada Transaksi Mencurigakan Terkait Pemilu 2024 Sebesar Rp80 Triliun
JAKARTA, cinews.id – Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) Ivan Yustiavandana mengungkap transaksi mencurigakan terkait pemilu 2024 sebesar Rp 80 triliun. Menurut Ivan, transaksi tersebut merupakan hasil analisis…
Berikut Informasi Terbaru Terkait Pencairan Dana BOP dan BOS 2024
JAKARTA, cinews.id – Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah (Ditjen PAUD Dikdasmen) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menyampaikan informasi terbaru terkait pencairan dana…
Merasa Tak Adil, Anggota DPR RI Minta PPATK Ungkap Juga Oknum Eksekutif dan Yudikatif yang Main Judi Online
JAKARTA, cinews.id – Anggota Komisi III DPR RI Nasir Djamil meminta kepada Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) untuk mengungkap angka jumlah oknum di lembaga eksekutif dan yudikatif yang…
Berikut ini Daftar Program Beasiswa yang Masih Terbuka Untuk Maba 2024, Daftar Sekarang !!!
BALAM, cinews.id – Bagi para mahasiswa baru (maba) tahun 2024 saat ini sejumlah program beasiswa masih tersedia dan terbuka. Dan beberapa beasiswa memberikan bantuan biaya kuliah gratis untuk para lulusan…
Mentan Minta Seluruh Pemda Serius Mengantisipasi Ancaman Krisis Pangan Dunia
JAKARTA, cinews.id – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meminta Pemerintah daerah (pemda) yang ada di seluruh Indonesia serius melakukan gerak cepat mengantisipasi ancaman krisis pangan dunia. “Untuk bupati dan…
PPATK Melaporkan Lebih dari 1.000 Anggota DPR dan DPRD Terlibat Judi Online dan Minta MKD Beri Sanksi
JAKARTA, cinews.id – Dalam rapat bersama Komisi III DPR RI, Kepala PPATK Ivan Yustiavandana menyebut ada ribuan anggota DPR dan DPRD terlibat judi online. PPATK mencatat ada sekitar 63.000 transaksi…
Kemenkumham Angkat Suara Terkait Video Viral ASN DJKI Nyabu di Toilet Bersama Wanita
JAKARTA, cinews.id – Viral sebuah video menunjukkan pria dan wanita diduga sedang mengonsumsi narkoba jenis sabu viral di media sosial (medsos). Pria dalam video itu disebut sebagai aparatur sipil negara…
Menkopolhuka Hadi Tjahjanto Ungkap Daftar Kabupaten/Kota Dengan Nilai Transaksi Judi Online Tertinggi
JAKARTA, cinews.id – Ketua Satgas Pemberantasan Judi Online yang juga Menkopolhukam, Hadi Tjahjanto mengungkap daftar kabupaten/kota dengan nilai transaksi judi online tertinggi se-Indonesia. Paling tinggi adalah Jakarta Barat. “Di tingkat…
Menkeu Sri Mulyani Mengaku Kerap Ditawari Pinjol Melalui Berbagai Media
JAKARTA, cinews.id – Dalam acara Edukasi Keuangan BUNDAKU OJK, Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyampaikan bahwa ada juga yang mencoba merayunya untuk menggunakan pinjaman online (pinjol) melalui berbagai media,…
Kemendagri Minta Pemda Tidak Mengonversi Lahan Pertanian Untuk perumahan Maupun Industri
JAKARTA, cinews.id – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta pemerintah daerah (pemda) tidak mengonversi lahan pertanian untuk urusan lain, seperti perumahan maupun industri. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengatakan, upaya…